Sekolah Alam Cipondoh

Review Pengalaman Belajar Ke Korea

Belajar dengan meng-alam-i (Experiential learning) adalah salah satu kekhasan metoda belajar di Sekolah Alam.Pengalaman merantau ke Korea, mungkin bisa setara atau melebihi pelajaran teori tentang negeri korea selama 1 semester. Dari mana ukurannya? Saya coba tuangkan pengalaman ke Korea dalam tulisan – tulisan singkat per topik. Ada sekitar 30 judul/topik yang bisa dituliskan. Bila setiap …

Review Pengalaman Belajar Ke Korea Selengkapnya »

Penguasaan Bahasa Inggris Jadi Sarat Negara Maju

Sejak kecil, saya sering mendengar ucapan “Kalau mau menjadi negara maju, orang Indonesia harus pintar berbahasa Inggris.” Sampai saat ini pun saya kira pendapat tersebut masih diyakini sebagian masyarakat kita. Tapi apa yang saya lihat di Korea (juga di Jepang 2 tahun lalu) tidak demikian. Orang – orang Korea dan Jepang yang saya temui banyak …

Penguasaan Bahasa Inggris Jadi Sarat Negara Maju Selengkapnya »

Sharing in “Indonesian Cultural Class” di Incheon Yangchon Middle School

Hari Jum’at 23 November 2019 adalah hari terakhir kami di Sekolah Incheon Yangchon. Para rangmuda/i mendapat kesempatan sharing tentang budaya Indonesia kepada siswa/i Korea. Materi presentasinya terdiri dari 3 bagian : destinasi wisata, permainan tradisional, dan makanan/minuman khas Indonesia. Kalimat pembuka dari Fawwaz (nama koreanya “Him”) sangat passs….”Indonesia adalah negeri yang sangat luas. Saat kalian …

Sharing in “Indonesian Cultural Class” di Incheon Yangchon Middle School Selengkapnya »